Merawat mobil tak harus dilakukan ke salon. Seperti merawat kaca mobil. Apalagi merawat kaca mobil sangat penting agar visibilitas ketika mengemudi lebih jelas. Namun perlu dicatat, perawatan kaca mobilberbeda dengan bodi, sebab kebersihan kaca sangat memengaruhi daya penglihatan pengemudi serta penampilan. Jadi, menjaga kondisi kaca mobil agar tetap mengilap wajib dilakukan oleh setiap pemiliknya. beberapa tips agar kaca mobil tetap...